Minggu, 11 Desember 2011


Kamis, 8 Desember 2011


Pengenalan Brand/Merk.
1. Merk adalah nama, istilah,tanda,symbol atau rancangan,atau kombinasi hal-hal tersebut,yang dimaksudkan untuk mengidentifikasi barang/jasa untuk membedakan dari produk pesaing.
2. 6 pengertian Brand/Merk serta penjelasnnya:
1. Atribut : dalam brand harus meningkatkan pada atribut apa yang membuat brand tersebut bisa di kenal.
2. Manfaat : pelanggan tidak membeli atribut tapi manfaat diperlukan untuk diterjemahkan menjadi manfaat fungsional /emosional.
3. Nilai : dalam brand harus mempunyai nilai yang menyatakan sebuah produk kepada produsen.
4. Budaya : brand juga mewakili budaya setempat saat kita memperkenalkan brand tersebut.
5. Kepribadian : brand juga mencerminkan kepribadian tertentu dari sebuah produk tersebut.
6. Pemakai : brand juga menunjukkan konsumen yang membeli atau menggunakan produk tersebut.
3. 5 strategi kuat dalam membangun brang/merk serta penjelasannya:
1. Temukan target anda : tidak semua pelanggan cocok dengan kriteria anda. Temukan segera pelanggan yang sesuai dengan tujuan anda.
2. Kenali pesaing anda yang sebenarnya : tidak perduli dengan siapa anda bersaing pastikan anda menentukan pembeli akan membeli dari anda karena produk anda sesuai dengan apa yang mereka butuhkan.
3. Temukan point perbedaan anda : hanya sebuah dongeng belaka yang bercerita tentang marketing yang hebat adalah ketika merk anda menjadi unik.
4. Ciptakan rencana merk pribadi anda dalam pemasaran : bawa merk pribadi anda dalam hidup denagna cara bagaimana mengkomunikasikan secara verbal,dalam tulisan dan gambar umumnya.
5. Tuliskan peryataan merk pribadi anda :strategi ini akan menarik bersama-sama yang merupakan akibat 3 langkah berikut.tulislah satu paragaraf dari tiga peryataan ini. 1) gambahkanlah target pelanggan anda dan apa yang mereka inginkan.2) pertandingan anda yang sebenarnya merupakan figur referensi dan, 3) point anda adalah berbeda. Pernyataan ini akan menjadi identitas merk pribadi anda.

4. 8 pertanyaan penting dalam membentuk nama merk yang berkualitas menurut “kaye marks”.
1. Bentuk bisnis seperti apakah yang anda miliki sekarang? Apakah anda punya tempat di benak masyarakat?
2. Seperti apakah produk dan pelayanan anda ?
3. Berapa lama anda sudah beroperasi untuk menghasilkan produk ini?
4. Apakah anda mempunyai pesaing ? jika ya siapakah mereka?
5. Siapa target anda?
6. Bagaimana target klien melihat anda ? seperti apakh bisnis yang anda lakukan saat ini?
7. Apakah tujuan dan cita-cita produk anda ?
8. Apakag anda selalu intensif bergabung dalam kelompok target market anda ?

5. Tips untuk pembuatan brand image atau minimal untuk pembuatan logo perusahaan :
· Tentukan target pelanggan yang berarti mengetahui demografisnya.
· Tentukan aspek-aspek unggulan dari bisnis yang hendak disampaikan pada citra perusahaan.
· Salah satu tips shortcut untuk memudahkan pengembangan brang image ini juga dapat dengan mengamati brand dari pesaing.
· Merk tidak selalu harus rumit dan canggih.
· Bila anda tidak mengusai design grafis,dapat meminta bantuan rekan atau design.
· Bila sekian waktu,terjadi beberapa perubahan dalam usaha,misalnya: perusahan produk utama ataupun skala usaha,bukan tidak memungkinkan merk dapat di ubah atau dirancang ulang demi menyesuaikan dengan perubahan yang telah terjadi.

Jumat,2 Desember 2011


1. Eksekusi pesan iklan : Dalam keputusan eksekusi, iklan diperlukan daya tarik.

2. Daya tarik iklan ada 7 dalam eksekusi pesan iklan,serta penjelsannya:
· Daya tarik selebritis : para pengiklan menggunakan selebritis untuk mengiklankan produk yang mereka tawarkan.
· Daya iklan homur : para pengiklan menggunakan humor sebagai bumbu untuk memicu perhatian,serta menciptakan tindakan konsumen membeli produk. Dalam daya tarik ini humor efektif dalam menyampaikan iklan :
Ø Humor merupakan metodo efektif untuk menarik perhatian.
Ø Humor menyempurnakan kesukaan baik terhadap iklan.
Ø Humor tidak merugikan secara keseluruhan.
Ø Humor tidak memberikan keunggulan terhadap non humor untuk meningkatkan persuasi.
Ø Sifat produk mempengaruhi kesesuaian penggunaan humor.
· Daya tarik iklan rasa takut :
Ø Daya tarik seperti ini cocok untuk memperbaiki motivasi
Ø Mengidentifikasi konsekuensi negatife jika tidak menggunakan produk
Ø Mengidenfitikasi konsekuensi negatife terhadap perilaku tidak aman(missal: minuman keras,rokok,telepon saat menyetir).
Ø Daya tarik rasa takut kita dapat melihat tanggapan daya target pasar.
· Daya tarik kesalahan: cara seperti ini cocok untuk menggunakan daya tarik kesalahan dan berusaha yang dapat di gantikan dengan produk yang kita iklankan.
· Daya tarik komperatif/perbandingan.
Ø Iklan komperatif lebih baik dalam meningkatkan kesadaran merek di bandingkan non-koperatif.
Ø Lebih condong dengan sikap terhadap merk yang di iklankan.
Ø Secara umum lebih kuat intensitas konsumen untuk membeli merk yang di iklankan.
Ø Mempunyai persepsi kurang dapat di percaya di bandingkan iklan non komperatif.
· Daya tarik positif/rasional : daya tarik yang berfungsi atau kebutuhan konsumen secara optimal terhadap suatu produk yang memberikan tekanan,manfaat pada suatu merk.
· Daya tarik emosional : daya tarik emosional berhubungan dengan kebutuhan psikologis konsumen untuk membeli suatu produk.

3. 9 gaya dlam pelaksanaan pesan iklan :
1) Menjual langsung : gaya ini, langsung tertuju pada informasi produk.
2) Potongan kehidupan : gaya ini, didasarkan pada pendekatan pemecahan masalah sehari- hari.
3) Gaya hidup : gaya ini, menekankan bagaimana suatu produk sesuai dengan suatau gaya hidup.
4) Khayalan : gaya ini, menciptakan fantasi di sekitar produk tersebut atau penggunanya.
5) Susana/citra (mood or image) : gaya ini, menciptakan pendekatan yang membangkitkan suasana/ citra di sekitar produk yang menciptakan sebuah sugesti.
6) Simbol kepribadian : gaya ini, menciptakan sebuah karakter yang menjadi personifikasi produk tersebut.
7) Keahlian teknis : gaya ini, menciptakan keshlisn, pengalaman dan kebanggaan perusahaan dalam memproduksi produknya dengan teknis yang sangat kuat.
8) Bukti ilmiah : gaya ini, menggunakan prndekatan dengan menyajikan bukti untuk memperkuat bukti kualitas sebuah produk.
9) Bukti kesaksian : gaya ini, menggunakan sebuah personal saat menggunakan produk.